Cara Untuk Menghapus Siaran Receiver Skybox A1
Skybox A1 merupakan salah satu receiver yang banyak penggunanya karena memang harga Skybox A1 sesuai kantong level bawah, walaupun tidak sedikit yang mengalami masalah dengan penggunaan receiver satelit parabola ini.
Ketika melakukan scan otomatis pada receiver banyak channel-channel yang tidak penting akan masuk dan banyak juga channel yang non fta juga ikut ter scan dan tersimpan. Banyak yang belum tau bagaimana cara menghapus channel-channel pada receiver skybix a1 ini.
Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan artikel mengenai bagaimana cara menghapus channel pada receiver skybox a1 ini.
Cara Menghapus Channel di Parabola
Ketika melakukan scan otomatis pada receiver banyak channel-channel yang tidak penting akan masuk dan banyak juga channel yang non fta juga ikut ter scan dan tersimpan. Banyak yang belum tau bagaimana cara menghapus channel-channel pada receiver skybix a1 ini.
Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan artikel mengenai bagaimana cara menghapus channel pada receiver skybox a1 ini.
Cara Menghapus Channel di Parabola
- Mula-mula masuk kepengaturan lalu arahkan ke tab TV Channel List. Silahkan tekan tombol Biru pada remote untuk perintah ubah.
- Selanjutnya tekan kembali tombol Biru pada remote untuk memulai menghapus channel.
- Pada tampilan selanjutnya akan diberikan opsi penghapusan channel, silahkan pilih sesuai kebutuhan. Pada artikel kali ini kami akan mencoba menghapus satu per satu channel.
- Tekan tombol OK pada remote untuk memilih nama channel yang akan didelete dalam daftar list. Bila terpilih akan terlihat icon X disudut kanan pada nama channel.
- Lanjut tekan tombol MENU pada remot bila sudah yakin.
- Lalu tekan kembali tombol MENU pada remot untuk melanjutkan proses.
- Akan tampil jendela konfirmasi persetujuan tindakan penghapusan channel, jika setuju Ya.
- Hasilnya terlihat nama channel telah terhapus dalam daftar list channel.
Posting Komentar untuk "Cara Untuk Menghapus Siaran Receiver Skybox A1"